12 March 2016

Memasang Tool HTML Hex Color Code di Blogger

P

ada postingan terdahulu saya sudah membagikan cara memasang Tabel Kode warna HTML di Blog, namun Tabel kode warna itu masih ada satu kekuranganyakni kita tidak bisa meminta kebalikannya, maksudnya jika kita ada Hex Kode-nya dan kita perlu tahu warna dari kode hex itu, tabel kode warna terdahulu itu belum bisa menyelesaikannya.

Memasang Tool HTML Hex Color Code di Blogger
Dalam postingan kali ini, tabel Hex kode warna dibuat dari kombinasi HTML dan Flash Player dari Macromedia. Hasilnya Widget ini begitu akurat bisa menampilkan kode warna yang kita mau. Kita bisa memasukkan Hex kode warna yang kita punya pada form yang sudah disediakan dan klik get! maka warna-nya pun akan muncul.
Tool ini sangat cocok bagi Anda yang senang edit template, edit widget dan sebagainya yang berhubungan dengan warna HTML.

Ada dua model Tool HTML Hex Color Code yang akan saya share kali ini, mempunyai tampilan yang beda namun fungsinya sama-sama bagus.

1. Login ke Blogger >> Buat pos/Laman Baru >> Menulis Pos harus dalam Mode HTML
2. Salin Kode di bawah ini dan pastekan ke halaman posting Blog.

Tool HTML Hex Color Code Model #1

Ini kode-nya :
<center> <object border="0" classid="clsid:D27CDB6E-AE6D-11CF-96B8-444553540000" codebase="http://download.macromedia.com/pub/shockwave/cabs/flash/swflash.cab#version=6,0,40,0" height="480" id="obj1" width="480"> <param value="http://www.2createawebsite.com/build/color.swf" name="movie"><param value="High" name="quality"><embed pluginspage="http://www.macromedia.com/go/getflashplayer" quality="High" src="http://www.2createawebsite.com/build/color.swf" name="obj1" type="application/x-shockwave-flash" width="485" height="485"></embed> </object> </center>
Tool HTML Hex Color Code Model #2
Ini kode-nya :
<center> <div style="text-align: center;"> <object align="middle" classid="clsid:d27cdb6e-ae6d-11cf-96b8-444553540000" codebase="http://fpdownload.macromedia.com/pub/shockwave/cabs/flash/swflash.cab#version=8,0,0,0" height="480" id="col" width="480"> <param value="sameDomain" name="allowScriptAccess" /><param value="http://www.2createawebsite.com/build/col.swf" name="movie" /><param value="high" name="quality" /><param value="#ffffff" name="bgcolor" /><embed pluginspage="http://www.macromedia.com/go/getflashplayer" quality="high" allowscriptaccess="sameDomain" type="application/x-shockwave-flash" src="http://www.2createawebsite.com/build/col.swf" bgcolor="#ffffff" name="col" width="480" align="middle" height="480"></embed> </object></div> </center>

3. Terbitkan Postingan Anda.
5 Berbagi Tips Blogger: Memasang Tool HTML Hex Color Code di Blogger P ada postingan terdahulu saya sudah membagikan cara memasang Tabel Kode warna HTML di Blog, namun Tabel kode warna itu masih ada satu kekur...

No comments:

Post a Comment

< >